Lamongan|Analisajatim.id,- semua dalam rangka antisipasi gangguan kamtibmas khususnya di wilayah hukum Polsek Turi Polres Lamongan,” kata Iptu Suroto, S.H.,M.H, Selasa (8/10/2024).
Kapolsek Turi, Iptu Suroto, S.H.,M.H., Polres Lamongan mengatakan, kehadirannya untuk menyampaikan himbauan kamtibmas dalam rangka antisipasi terjadinya penyakit masyarakat, mulai dari premanisme, obat-obatan terlarang, miras, maupun senjata api hingga C3 di wilayah hukum Polsek Turi, Polres Lamongan.
Iptu Suroto, S.H.,M.H., berharap peran serta semua pihak ikut membantu tugas Kepolisian dalam menjaga kondusifitas wilayah. Sehingga terciptanya Harkamtibmas di wilayah hukum Polsek Turi.
“Ini semua bertujuan agar terciptanya situasi yang aman, nyaman dan kondusif dengan hadirnya petugas Kepolisian di tengah-tengah masyarakat sebagai pelindung, pengayom, pelayan masyarakat,” kata Kapolsek Turi Polres Lamongan Iptu Suroto, S.H.,M.H (Nur)