Lamongan|AnalisaJatim.id,- Polsek Sekaran Bersama Kecamat memberikkan bimbingan serta arahan kepada Masyarakat diwilayah khususnya di Desa Moro yang bertempat di Cafe Tepi Jalan Desa Moro jalan raya Pucuk Brondong Kecamatan Sekaran Kabupaten Lamongan.
melaksanakan Jumat Curhat dan memberi Bimbingan serta arahan pada Warga masyarakat Berkaitan Kamtibmas di Wilayah Kecamatan Sekaran yang disampaikkan langsung oleh Kapolsek Sekaran Iptu Kharis Ubaidillah S. Sos MH .
Kegiatan ini dilaksanakan rutin setiap hari Jum’at bertujuan untuk menyambung silaturahmi serta mendekatkan diri secara personal maupun institusi dengan warga masyarakat, serta mempererat hubungan emosional agar tidak ada jarak antar warga dengan anggota kepolisian khusunya Polsek Sekaran .
Kapolsek Sekaran Iptu Kharis Ubaidillah mengatakan kegiatan ini sebagai sarana memberikan himbauan, bimbingan ataupun sosialisasi secara bertatap muka langsung kepada Kaula mudah warga masyarakat Desa . Moro Kecamatan Sekaran Kabupaten Lamongan. Ungkap Kapolsek Sekaran Iptu Kharis saat memberikan paparan, Jum’at ( 10/11/23)
“ Kita akan membantu apapun permasalahan yang ada di masyarakat karena dikepolsisan sekarang sangat mengedepankan RJ (Resolatif Justice).apa itu RJ adalah suatu pendekatan dalam memecahkan masalah yang melibatkan korban, pelaku, serta elemen-elemen masyarakat demi terciptanya suatu keadilan.” Paparnya
Selain itu, jangan memancing atau menyulut keributan supaya tidak terjadi gesekan antar pemuda yang nantinya akan membawa nama perguruan yang ada di wilayah sekaran.
Bukan tanpa alasan, “ kami selaku pihak berwajib mengabarkan tentang maraknya Pencurian sepeda motor, Genkster ( klitih) dan mesin desel yang ditinggal pemiliknya diareal persawahan kerab terjadi untuk itu tolong di perhatikan dan di letakkan tempat yang aman serta di kunci ganda serta jangan semberono dan berhati hati.”
Tandasnya ( HM)