Penulis: analisajatim

Lamongan|Analisajatim.id, – Dandim 0812/Lamongan Letkol Arm Ketut Wira Purbawan S.I.P.,M.Han., menghadiri upacara peringatan Hari Pahlawan 10 November dan Ziarah Nasional Tahun 2023 yang bertempat di Alun Alun dan TMP kesuma Negara kab Lamongan. Jum’at (10/11/2023). Dalam Upacara peringatan Hari Pahlawan kali ini, Bupati Lamongan Dr. H. Yuhronur Efendi, MBA bertindak sebagai Inspektur Upacara dan kapten Kav Nurchojim Danramil 0812/09 Mantup sebagai Komandan Upacara yang dihadiri seluruh jajaran Forkopimda Kabupaten Lamongan. Upacara Hari Pahlawan tahun 2023 mengusung tema “Semangat Pahlawan untuk Masa Depan Bangsa dalam Memerangi Kemiskinan dan Kebodohan”. Dalam amanatnya, Bupati Lamongan Lamongan berkesempatan membacakan amanat dari Mensos RI Ibu…

Read More

Lamongan|AnalisaJatim.id,- Polsek Sekaran Bersama Kecamat memberikkan bimbingan serta arahan kepada Masyarakat diwilayah khususnya di Desa Moro yang bertempat di Cafe Tepi Jalan Desa Moro jalan raya Pucuk Brondong Kecamatan Sekaran Kabupaten Lamongan. melaksanakan Jumat Curhat dan memberi Bimbingan serta arahan pada Warga masyarakat Berkaitan Kamtibmas di Wilayah Kecamatan Sekaran yang disampaikkan langsung oleh Kapolsek Sekaran Iptu Kharis Ubaidillah S. Sos MH . Kegiatan ini dilaksanakan rutin setiap hari Jum’at bertujuan untuk menyambung silaturahmi serta mendekatkan diri secara personal maupun institusi dengan warga masyarakat, serta mempererat hubungan emosional agar tidak ada jarak antar warga dengan anggota kepolisian khusunya Polsek Sekaran .…

Read More

Nganjuk, Analisajatim.id,- Tim Gabungan Polres Nganjuk, Mengamankan Sebanyak 78 pesilat yang Melakukan Konvoi, Pesilat yang mayoritas memakai atribut Ikatan Keluarga Silat Putra Indonesia (IKSPI) Kera Sakti itu konvoi hendak menghadiri pengesahan anggota baru di Caruban, Madiun. “Alhamdulillah berkat kerja keras kami, ada 78 pesilat IKSPI yang berkonvoi ingin menuju Madiun kami amankan,” ujar Kapolres Nganjuk AKBP Muhammad saat dikonfirmasi, Kamis (9/11/2023). Puluhan pesilat yang diamankan itu diketahui berasal dari berbagai kota di Jatim. Terbanyak dari Sidoarjo. Selain itu mereka juga berasal dari Jombang, Kediri, Mojokerto, Lamongan, Pasuruan, Tuban, dan Surabaya “Paling banyak dari Sidoarjo ada 25 orang, kemudian dari Jombang…

Read More

LAMONGAN ,Analisajatim.id,- Ketua Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT),Harto, S.Pd, MM,Cabang Lamongan Pusat Madiun Beserta Pengurus PSHT Cabang Lamongan intens melakukan koordinasi serta silahturahmi dengan berbagai pihak, termasuk dengan Kejaksaan Negeri (Kejari) Lamongan,Rabu(8/11/2023). Agenda silahturahmi bersama dengan Kasi Intel Kejari Lamongan MHD Fadly Arby, Keluarga Besar PSHT Cabang Lamongan siap menjaga kondusivitas di wilayah Kabupaten Lamongan, aman dan juga tentram. Ketua Persaudaraan Setia Hati Terate cabang Lamongan Harto, S.Pd,MM,mengatakan,“Intinya kami mengucapkan terima kasih yang sebanyak – banyaknya kepada Kejaksaan Negeri Lamongan karena sudah bisa komunikasi dengan baik melalui silahturahmi ini,” ujar Ketua PSHT Cabang Lamongan, Harto, S.Pd, MM,., Rabu (7/11). Bilaman…

Read More

Lamongan, Analisajatim.id,- Polres Lamongan menggelar Forum Silaturahmi Kamtibmas (FSK) dan Deklarasi Pemilu Damai tahun 2024 Kabupaten Lamongan dengan penanggung jawab langsung Kapolres Lamongan AKBP Yakhob Silvana Delareskha, S.I.K.,M.Si. Acara ini dihadiri oleh berbagai pihak penting, seperti Forkopimda Kabupaten Lamongan, staf Bawaslu, perwakilan partai politik peserta pemilu, dan ketua MUI kecamatan se Kabupaten Lamongan. Dalam sambutannya, Kapolres Lamongan AKBP Yakhob Silvana Delareskha, S.I.K.,M.Si., menyampaikan pentingnya pemilu sebagai fondasi demokrasi di Indonesia. “Indonesia adalah negara demokrasi di mana pemilihan kepala negara dipilih oleh masyarakat melalui pemilu. Dalam rangka pengamanan Pemilu 2024, Mabes Polri telah melaksanakan operasi dengan sandi “Mantab Brata 2024.”” Terangnya.…

Read More

Sragen, Analisajatim.id,-Tak kunjung diperbaiki Serma Surasno Babinsa Desa Pilangsari Anggota Koramil 07/ Ngrampal Kodim 0725/Sragen dan warga inisiatif ngecor jalan menggunakan Anggaran Dana Desa ( ADD ) di dk. Kauman Rt 19 Desa Pilangsari Kec. Ngrampal, Selasa ( 07/11/2023 ). Kegiatan ini tidak lepas dari peran Babinsa Desa Pilangsari yang merupakan ujung tombak kesatuan dalam membantu masyarakat di wilayah binaannya. Selain itu, kegiatan ini sebagai upaya yang dilakukan Babinsa untuk mewujudkan kemanunggalan antara TNI dan Rakyat. Kerja bakti pengecoran jalan bertujuan untuk meringankan beban masyarakat, dan memperlancar arus jalan antara desa yang satu dengan desa lainnya dalam hal ini akses…

Read More

Lamongan, Analisajatim.id,- Rumah Potong Hewan Unggas (RPH-U) Terus ditelusuri Kejaksaan Negeri (Kejari) Lamongan, dugaan korupsi pembangunan Rumah Potong Hewan Unggas (RPH-U) yang dikerjakan melalui Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Lamongan tahun 2022, dengan nilai total 6 milyar rupiah. Fadly Arby, Kasi Intel Kejari Lamongan, mengatakan “bahwa pihaknya telah melakukan berbagai upaya guna mendalami kasus tersebut. Bahkan dalam waktu dekat, kasus itu akan dilimpahkan ke bidang Pidana Khusus (Pidsus) dan meningkatkan status dari penyelidikan menjadi penyidikan,”Ujar,Fadly Arby.”Akan dilimpahkan ke Pidsus (Pidana Khusus), ” kata Fadly Arbi, saat dikonfirmasi melalui pesan WhatsApp (WA)-nya. Senin (06/11Seperti diketahui, Mencuatnya kasus dugaan korupsi pembangunan…

Read More

Lamongan|AnalisaJatim.id ,– Polres Lamongan melaksanakan upacara serah terima jabatan ( Sertijab) Kasat Reskrim,Kasat Pol Airud, Kabag Ren yang penting dalam dinamika organisasi kepolisian. Perhelatan tersebut dipimpin Langsung Kapolres Lamongan, AKBP Yakhob Silvana Delareskha S.I.K M.SI. Upacara serah terima jabatan ini menjadi momentum penting dalam Polres Lamongan untuk menghadirkan kepemimpinan yang baru, yang diharapkan dapat terus memajukan institusi kepolisian dan melayani masyarakat dengan lebih baik. Tidak hanya itu, tercantum nama nama para pejabat yang melaksanakan Sertijab adalah Jabatan Kabag Ren yang semula dijabat oleh KOMPOL Suwarta digantikan oleh KOMPOL Totok Wijanarko, S.Pd mantan Kabag Ren Polres Tuban. Sedangkan Kasat Reskrim Polres…

Read More

Lamongan|AnalisaJatim.id,- Polsek Sekaran melaksanakn Patroli Blue Light guna mengantisipasi klitih yang sudah meresahkan Masyarakat dan Harkamtibmas untuk menciptkaan suasan Kondusif di Wilayah Hukum Polsek Sekaran. Perhelatan Patroli Blue Light Polsek Sekaran menyisir Jalan yang sudah di anggap rawan dengan mulai jalan Bulu tengger, Gampon, Siman, Pucuk, Perbatasan Besur sampai Ke Desa Sekaran. Kapolsek Sekaran Iptu Kharis Ubaidillah malalui Bhabinkamtibmas Bripka Dimas Dwi Kuncoro Anggota Piket mengatakan Hari ini Kamidari Pihak Kepolisian Khususnya Polsek Sekaran melakukan Patroli Blue Light guna menciptkan suasana Kondusif. Ungkap Bripka Dimas, Minggu ( 05/11/23). “ Bahwa kami melaksankan perintah Pimpinan untuk turun ke Masyarakat di wilayah…

Read More

Mojokerto || Analisajatim.id,- Seorang kepala dusun (Kadus) di Desa Canggu, Kecamatan Jetis didemo warganya, Kamis (2/11) malam.Sri Wahyuni, Kadus Kedung Sumur didesak mundur warga setempat lantaran dianggap tidak transparan atas pengelolaan keuangan dusun selama enam tahun menjabat.Minimnya pembangunan infrastruktur disebut-sebut menjadi pemicu kemarahan warga hingga meminta kadus mundur dari jabatannya. Meski sempat memaparkan laporan anggaran keuangan dusun, namun hal itu tak menyurutkan desakan warga yang sudah berkumpul di balai dusun sejak pukul 19.00.Bahkan, puluhan warga terpaksa menggalang tanda tangan sebagai bentuk dukungan agar Sri Wahyuni mundur secepatnya. Tanda tangan tersebut nantinya juga akan dijadikan landasan dalam menggugat Sri ke ranah…

Read More