Penulis: Blora

Analisajatim.id | Blora — Dua kakek asal Desa Pengkoljagong, Kecamatan Jati, Mbah Sarmo (66) dan Mbah Jamin (62), berhasil menyelamatkan ratusan penumpang KA Dharmawangsa yang melaju dari Jakarta menuju Surabaya. Tindakan heroik mereka mengundang perhatian H. Arief Rohman, yang meski sedang cuti kampanye, datang langsung ke rumah mereka pada Rabu (9/10/2024) untuk memberikan apresiasi dan tali asih.Mas Arief menyampaikan rasa terima kasih atas kepedulian mereka terhadap keselamatan penumpang. “Kami sangat berterima kasih. InsyaAllah, besok PT. KAI akan memberikan penghargaan kepada mereka,” kata Arief.Aksi penyelamatan terjadi pada Minggu (6/10/2024), ketika Mbah Sarmo melihat sambungan rel kereta yang renggang.Bersama adiknya, Mbah Jamin, mereka…

Read More

Analisajatim.id | Blora — Kondusifitas masa kampanye Pilkada Blora 2024 mulai terusik. Laporan dugaan pengrusakan alat peraga kampanye (APK) milik pasangan ASRI (Arief Rohman – Sri Setyorini) di sejumlah desa/kecamatan mulai muncul. Pantauan di lapangan, sejumlah baliho/banner pasangan ASRI yang memuat visi misi dan nomor urut 1 di beberapa lokasi tampak sobek lebar. Diduga kuat, hal itu akibat ulah oknum yang tidak bertanggung jawab. Bahkan, ada yang robekannya baliho jatuh ke tanah. Sehingga hilang tinggal rangkanya saja. Perusakan itu dilakukan baik pada baliho ASRI yang berukuran 4 x 6 Meter, maupun 1,5 x 2,25 Meter, dan 2 x 3 Meter.…

Read More

Analisajatim.id | Semarang — Kodam IV/Diponegoro menggelar acara syukuran peringatan HUT ke-79 TNI di Balai Diponegoro kompleks Makodam IV/Diponegoro, Senin (7/10/2024). Kegiatan ini menjadi puncak peringatan HUT Ke-79 TNI yang dirangkai dengan hari jadi ke-74 Kodam IV/Diponegoro, yang telah berlangsung sejak beberapa pekan sebelumnya. Serangkaian kegiatan seperti bakti sosial, ziarah, dan perlombaan antar satuan telah dilaksanakan untuk memeriahkan HUT kali ini. Acara syukuran diawali dengan pemotongan tumpeng oleh Pangdam IV/Diponegoro, Mayjen TNI Deddy Suryadi, sebagai simbol rasa syukur atas keberhasilan dan pencapaian TNI selama 79 tahun dan Kodam selama 74 tahun. Potongan tumpeng tersebut kemudian diserahkan kepada prajurit berprestasi sebagai…

Read More

Analisajatim.id | Blora — Selama 3,5 tahun memimpin Kabupaten Blora, inilah 28 capaian kinerja Arief Rohman yang membanggakan. Prestasi itu dicapai sejak dirinya dilantik menjadi Bupati Blora pada 26 Februari 2021 hingga 2024 ini. Pria yang pernah menjadi staf ahli Kementerian Desa PDTT ini, kembali maju sebagai Calon Bupati 2024-2029. Meski demikian, dengan rendah hati ia menyampaikan bahwa capaian kinerja itu bukan hasil kerjanya sendiri. ”Capaian kinerja itu bukan hasil kerja saya sendiri. Melainkan merupakan hasil kinerja tim yang terus menjalin komunikasi, menjalin sinergitas seluruh elemen pemerintah hingga masyarakat. Baik Pusat, Provinsi, hingga Desa,” jelasnya saat ditemui di rumah pribadi…

Read More

Analisajatim.id | Blora — Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Blora melalui Panwas Kecamatan dan Panwas Kelurahan/Desa, kirimkan imbauan kepada Pengurus tempat ibadah di wilayah Kabupaten Blora agar tidak digunakan sebagai tempat kampanye Pemilihan 2024. Senin, (7/10/2024) Koordinator Divisi Pencegahan, Parmas, dan Humas Bawaslu Kabupaten Blora, Muhammad Musta’in, mengatakan bahwa hal ini dilakukan sebagai upaya pencegahan terjadinya pelanggaran pemilihan, sesuai undang-undang 10 tahun 2016 tentang pemilihan Gubernur dan Wakil gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, Walikota dan Wakil Walikota, pasal 69 huruf i, kampanye ditempat pendidikan dan tempat ibadah merupakan pelanggaran Pemilihan yang memiliki sanksi pidana. “Bawaslu dalam kerja pengawasan, lebih…

Read More

Analisajatim.id | Blora — Dalam rangka memberikan dukungan dan semangat pada anggota Satuan Tugas (Satgas) TMMD Reguler Ke-122 yang sedang bertugas. Dandim 0721/Blora Letkol Czi Yuli Hartanto, didampingi Ketua Persit KCK Cabang XLII Ny. Weny Yuli Hartanto tidak segan-segan turun ke lapangan, tepatnya di Desa Sidomulyo, Kecamatan Banjarejo, Kabupaten Blora, Jawa Tengah, Minggu, (06/10/2024).Saat turun ke lokasi TMMD Ke-122, selaku Dansatgas selain ingin memonitor progres semua sasaran fisik TMMD, sekaligus memacu semangat para anggota Satgas dan juga warga untuk tidak mengendorkan pekerjaan. Antusiasme warga desa Sidomulyo tidak hanya warga laki – laki saja, ibu – ibu juga ikut bergotong royong.”TMMD…

Read More

Analisajatim.id | Blora — Ribuan masyarakat di wilayah Kecamatan Randublatung sangat antusias mengikuti kegiatan peringatan HUT Ke-79 TNI yang dilaksanakan di lapangan Gelora Desa Pilang. Puncak peringatan HUT Ke-79 TNI hari ini, berbagai kegiatan pun dilakukan. Di antaranya jalan sehat, senam, pameran Alutsista, dan panggung hiburan. Minggu, (6/10/2024). Komandan Kodim (Dandim) 0721/Blora, Letkol Czi Yuli Hartanto menyampaikan terimakasih kepada semua pihak yang telah berpartisipasi dalam kegiatan ini. Ia pun mengapresiasi antusias masyarakat yang mengikuti acara peringatan HUT Ke-79 TNI ini. “Terimakasih kepada masyarakat yang antusias mengikuti kegiatan ini, mulai dari jalan sehat, senam bersama dan kali ini dilakukan pengundian hadiah,”…

Read More

Analisajatim.id | Blora — Puncak peringatan HUT Ke-79 Tentara Nasional Indonesia, Kodim 0721/Blora menggelar berbagai kegiatan, salah satunya jalan sehat, senam, pameran Alutsista (Alat Utama Sistem Senjata Tentara Nasional Indonesia) dan panggung hiburan. Peringatan HUT Ke-79 TNI ini dengan tema “TNI Modern Bersama Rakyat Siap Mengawal Suksesi Kepemimpinan Nasional Untuk Indonesia Maju”. Salah satu yang menarik perhatian masyarakat, terutama anak-anak yakni pameran Alutsista. Bahkan, Agus Puji Mulyono, Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat (Aspemkesra) Setda Blora pun ikut mencoba senjata mesin berat (SMB). Adapun alutsista yang dipamerkan dari Batalyon Infanteri 410/Alugoro Blora, diantaranya SPR-2 Sniper, Mortir 80 long range, (SMB) senjata…

Read More

Analisajatim.id | Jakarta — Pangdam IV/Diponegoro, Mayjen TNI Dedi Suryadi kembali menorehkan prestasi membanggakan. Dalam upacara peringatan HUT ke-79 TNI, beliau dianugerahi Bintang Yudha Dharma Pratama, yakni penghargaan tertinggi militer yang diberikan langsung oleh Presiden RI, Joko Widodo. Sabtu, (5/10/2024) Penghargaan ini merupakan bentuk pengakuan atas dedikasi dan pengabdian luar biasa Pangdam IV/Diponegoro dalam menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Berbagai prestasi dan kepemimpinan inspiratifnya telah membawa harum nama TNI, khususnya Kodam IV/Diponegoro. Keputusan Presiden RI Nomor 41/TK/2024 yang ditetapkan pada 2 Agustus 2024 menjadi dasar pemberian penghargaan ini. Selain Mayjen TNI Dedi Suryadi, sejumlah perwira tinggi lainnya seperti…

Read More

Analisajatim.id | Blora — Seorang pria berinisial AWS (34) warga Kecamatan Ngawen diamankan Polres Blora dengan kasus dugaan penggelapan mobil rental 3 unit milik Muntasir di tempat usahanya, Dukuh Maguan Desa Tamanrejo Kecamatan Tunjungan Kabupaten Blora pada 24 Maret 2024 pukul 21.40 WIB.Kapolres Blora, AKBP Wawan Andi Susanto menceritakan, pada tanggal 18 September 2023 AWS menyewa Mobil XENIA Hitam korban selama 1 bulan dan dibayar setiap 10 hari sebesar 2 Juta rupiah dan akan diperpanjang bila waktu perjanjian selesai.Kemudian pada tanggal 25 Oktober 2023, AWS datang lagi dan menyewa mobil XENIA Putih korban lagi dengan pembayaran dan waktu sewa yang…

Read More