Lamongan|AnalisaJatim.id,- Polres Lamongan Polsek Karanggeneng Polda Jatim melaksanakan pengawalan dan pengamanan pendistribusian logistik pemilu dari KPUD ke PPK kecamatan Karanggeneng
Dalam kegiatan tersebut Kapolsek Karanggeneng AkP. Yuli Endarwati bersama Budiono, Sh ( Sekcam Kec.Karanggeneng) Iptu Sofian ali ( Wakapolsek Karanggeneng) Lutfi ( Ketua PPK Kec. Karanggeneng) beserta anggota Hadi Santoso ( Ketuapanwascam ) beserta anggota, Fathul Rozi ( Dr Pt Pos Indonesia) Aiptu Beny, Aiptu Cokro, Aiptu Anwar, Aipda M. Rouf, Serda Wardoyo ( Koramil) Koptu Saiful ( Koramil) melaksanakan pengawalan kotak Logistik dengan menggunakan enam armada Truck ,
1. S 8398 JH ,
2. H 1447 YF
3. S 8092 JH
4. AD 9927 AF
5. AG 9845 US,
6. S 8502 JG, yang berisi suara Logistik pemiludan kantong plastik.
Kapolsek AKP Yuli Endarwati, mengatakan bahwa kami beserta Anggota dan bersama Muspika melaksanakan pengawalan kotak logistik dari KPUD ke PPK Karanggeneng dengan menggunakan 6 armada truk berisi kotak suara logistik pemilu dengan sejumlah
Kotak Suara : 665 Buah dan Kantong Plastik 133 Bungkus Ungkap Kapolsek AKP Yuli Endarwati. Saat di konfirmasi Awak media. Analisajatim.id.,Minggu ( 11/02/24).
Tidak hanya itu, “kami juga didampingi TNI Koramil Karanggeneng dan Sat Pol PP Kecamatan dalam hal Pengawalan.” Jelasnya.
Sedangkan untuk Kantong plastik logistik pemilu sejumlah 133 buah.” Dalam Selama kegiatan tersebut Pengawalan berjalan aman terkendali tanpa sesuatu kendala apapun.” Pungkasnya. ( Nur).