LAMONGAN|Analisajatim.id,-Pada Hari Jum’at tanggal 29 November 2024 sekira pukul 09.30 Wib bertempat dipendopo Kecamatan Turi dilaksanakan rapat pleno Terbuka rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara tingkat kec Turi pemilihan Gubenur dan Wakil Gubenur Jawa Timur Bupati dan Wakil Bupati kabupaten lamongan Tahun 2024.
Rapat Pleno Rekapitulasi Hasil Penghitungan Suara Tingkat Kecamatan Turi Dihadiri oleh Muspika Kecamatan Turi antara lain
- Iptu Suroto,S.H,M.H (Kapolsek Turi).
- Pelda Kasminto (Danramil Turi).
- M Eko TriprasetyoS.Stp (Camat Turi).
- Anik Widiasari (Ketua PPK Kec. Turi).
- Ahmad Rozikin (Ketua Panwascam Turi).
- Anggota panwascam Kec Turi
- Anggota ppk kec Turi
- PKD Se-Kec. Turi.
- PPS Se-Kec Turi
Berdasarkan Surat Panitia Pemilihan Kecamatan Turi Tentang Undangan Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara pemilu Pilkada 2024 Tingkat PPK Kecamatanamatan Turi
Pendistribusian logistik pilkada menuju gudang logistik KPUD Lamongan, beserta dokumen D-Hasil rekapitulasi tingkat PPK Kecamatan Turi.
Selama Kegiatan berjalan dengan lancar, gtertib dan sukses.
Seluruh Rangkaian Kegiatan Rekapitulasi Hasil Penghitungan Suara dan Rapat Pleno Tingkat Kecamatan Turi Pada Pemilu Pilkada 2024 berjalan aman,tertib dan lancar sesuai harapan kita bersama.(MN)